Halaman

Adobe Makin Manjakan Pengguna Aplikasi Layar Sentuh

Aplikasi Adobe yang kini meluas di pengguna layar sentuh memiliki keterbatasan dibandingkan versi desktop. Belum semua fiturnya terintegrasi dengan paripurna. Ini juga yang menyebabkan beberapa pengguna desktopnya masih enggan untuk mencicipi versi aplikasi di layar sentuh.



Hingga akhirnya pada konferensi  ADOBE MAX 2011 hari ini, Adobe merilis layanan istimewa yang mampu membuat para profesional industri kreatif tak perlu lagi mesti repot kembali ke desktop.Adobe menyebutnya Creative Cloud yang terdiri dari perangkat lunak Photoshop Touch, Collage, Debut, Ideas, Kuler dan Proto. Aplikasi ini akan muncul dalam 6 aplikasi baik di iPad dan Android.

Belum lagi, aplikasi ini nantinya akan tersambung ke Facebook,Google dan media sosial lain. Aplikasinya bisa menyambungkan file yang kita buat ke Creative Cloud, yang memungkinkannya untuk menyuntung file baik di versi desktop maupun aplikasi di ponsel pintar. Harga paket Creative Cloud ini akan diumumkan November nanti sedangkan masing-masing aplikasi tunggalnya akan dilepas di kisaran $10.



3 komentar:

  1. Makin canggih software,, kok perangkat hardwarenya makin mahal,,,xixix

    BalasHapus
  2. wah mantaf tuh, sayang harganya pasti jd melambung...
    makasih infonya sobat :)

    BalasHapus

Kamu bisa dapetin ilustrasi wajah yang sesuai dengan wajah kamu di moselo.com/Bikingemeys. Jangan lupa ada promo jika pesan dari aplikasinya langsung.