Setelah sukses (hiperbolis mode :D) dengan permak header untuk budi, sally dan eka, kini giliran nuha yang mendapat kesempatan ini.
Tak ada permintaan spesifik dari pemiliknya, hingga edittag usulkan untuk menampilkan wajah pemiliknya disertai dengan background berwarna cerah untuk lebih menghidupkan tampilan blognya.
Agar lebih memudahkan pemasangan, ukuran header disesuaikan dengan template minima yang dipakai.Dengan harapan pengeditan CSSnya tidak mengalami banyak suntingan dan hasilnyapun bisa segera mengemuka.
Untuk lebih dekat melihat perubahannya bisa segera meluncur ke blog nuha di http://star41.blogspot.com/.Sedikit perubahan yang semoga bisa menyemangati pemiliknya untuk lebih aktif menulis blog.
Ayo percantik blogmu.
Pengikut
4 komentar:
Kamu bisa dapetin ilustrasi wajah yang sesuai dengan wajah kamu di moselo.com/Bikingemeys. Jangan lupa ada promo jika pesan dari aplikasinya langsung.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Postingan Populer
-
Nokia Indonesia merilis varian Asha terbaru. Seri untuk kelas bawah ini hadir dengan sentuhan baru. Terutama dari segi kemudahan berbagi fil...
-
Setelah kita memiliki blog tentu yang perlu dilakukan selanjutnya adalah mengelola dan mempublikasinya. Mengelola berarti selalu melakukan p...
-
Seakan diingatkan oleh Mbak Hanan karena di blog saya belum pernah menulis tentang bagaimana membuat link read more disetiap postingan blog...
Iyaaa mas, memang sengaja Iko besarkan,... eehh hasilnya malah pecah. Nanti Iko edit lg ukurannya,... makasih banyak mas Agus.
BalasHapusMewakili Nuha.
Bagus banged Mas...pasti Nuha happy yahhh
BalasHapusMo jugha donk diajarin tuh caranya....
mas, bikin gambar kyk gini pakai apa mas??? keren!!
BalasHapusok ko...dah sip skrg..makasih....emang pintar nih putri yuriko :thumb
BalasHapusutk wahyu agung....gambar menggunakan software adobe illustrator...