Pengikut

Blogger : Experience Typefaces on Vista

Edittag merasakan pengalaman yang berbeda saat mengunjungi blog menggunakan Sistem Operasi terbaru dari Microsoft yakni Windows Vista. Tampilan yang sangat mudah mengundang decak kagum yakni penyajian tampilan huruf (font) yang terasa sangat berbeda. Berikut perbedaan yang tertangkap :


Ket : Tampilan dari Vista.

Ket : Tampilan di Windows sebelumnya.

Semua ini berkat disematkannya jenis huruf terbaru berbasis pada ClearType yang sering dijumpai pada seri Macintosh. Tentu bagi penggila grafis seri Mac menjadi acuan untuk menemui tampilan grafis yang lebih baik. Jadi tak heran bila dengan Vista kita pun bisa mencicipi tampilan font hingga tampilan blog terlihat sangat manis bila dipandang dengan varian Windows sebelumnya.

Jenis huruf terbaru yakni Candara, Consolas, Calibri, Cambria, Constantia dan Corbel. Sayangnya jenis huruf ini hanya tersedia dalam bundel Windows Vista. Namun ada juga yang menengarai bahwa untuk mendapatkan font ini diluar Vista kita bisa mengunduh Powerpoint 2007 Viewer atau Microsfot Office Compatibility Pack. Hanya sayangnya file yang bisa kita unduh disana ukurannya sangat besar. Hingga mencapai 25.8-27.1 MB :(.
Add to Technorati Favorites

2 komentar:

  1. di ie7 pun begitu... tampilan font blog saya tampak lebih hidup... cool!

    BalasHapus
  2. vista emang top !! tapi saya belum nyoba mas..*gubrak*

    BalasHapus

Kamu bisa dapetin ilustrasi wajah yang sesuai dengan wajah kamu di moselo.com/Bikingemeys. Jangan lupa ada promo jika pesan dari aplikasinya langsung.

Postingan Populer