Percayakah bila banyak salah sangka mengenai keberadaan pemilik blog ini?
Hal yang paling sering ditangkap adalah pemanggilan "Bang Edi" untuk menyebut pemilik blog ini. Tentu ini tak lebih dari penamaannya yang menggunakan nama prefiks edi di depan ttag. Padahal penamaan ini tak ada hubungannya dengan masalah penggunaan nama pribadi. Tapi tak mengapa, ada hal baru yang lebih lucu untuk dilanjutkan.....
Ada baiknya mengutip sebuah tulisan yang menyebut tentang blog ini. Berikut kutipan tulisannya :
"Despite the fact that her tut is written in thai or filipino(?) I trusted her."
Terima kasih kembali untuk kepercayannya mbak.....
Pernyataan diatas untuk mengomentari tulisan edittag mengenai abstraksi di Blogger Beta (saat itu). Dan yang dia tahu tulisan edittag menggunakan Bahasa Thailan atau Filipina. Hm, bila dirunut penulis blog yang mengaku berada di Brooklyn,New York ,Amerika sepertinya juga masih bisa dimaklumi.
Namun itu tak seberapa bila dibandingkan dengan ini:
"So I followed some links from Hackosphere
and found another chick's way of doing it and her steps were shorter and had less code to paste.Aha: less code equals less margin for error? Maybe."
Aha....edittag disebut sebagai chick hehehe...sebuah ungkapan penyebutan yang menggelikan ya ;). Tak kau lihatkah jenggot pada poto di bagian profilenya yang terlihat jelas kelelakiannya :D ? Hm....bila memang tak ada waktu untuk menilik profil, mestinya si mbak ini jangan main sebut dong....
Atau jangan-jangan memang sekilas terlihat seorang wanitakah pemilik blog ini? Anyone?
Pengikut
16 komentar:
Kamu bisa dapetin ilustrasi wajah yang sesuai dengan wajah kamu di moselo.com/Bikingemeys. Jangan lupa ada promo jika pesan dari aplikasinya langsung.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Postingan Populer
-
Nokia Indonesia merilis varian Asha terbaru. Seri untuk kelas bawah ini hadir dengan sentuhan baru. Terutama dari segi kemudahan berbagi fil...
-
Setelah kita memiliki blog tentu yang perlu dilakukan selanjutnya adalah mengelola dan mempublikasinya. Mengelola berarti selalu melakukan p...
-
Seakan diingatkan oleh Mbak Hanan karena di blog saya belum pernah menulis tentang bagaimana membuat link read more disetiap postingan blog...
hahahahhaa...ups :)
BalasHapusmmg kok, kalo membaca kata edittag yg terlintas adalah singkatan nama, seperti yg pernah saya alami. kirain dulu namanya "editya" yang suka otak2atik "tag", jadinya "edittag" (maapp ya mas) :D
namun setelah baca reply koment di blog ini, id nya kok "agusHery", baru sadar sayah...
untung sebelumnya saya ga pernah manggil bang edi :D
oya, kemungkinan poto mas agus ga keliatan krn berada agak di bawah. kl misalnya berada di atas, pasti langsung bisa diliat kl pemilih blog ini laki2 tulen :)
BalasHapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusmungkin yang bikin orang banyak salah sangka headernya ituloh mas/mbak? :P
BalasHapusyaa tapi itu konskwensi sayang pacar..
utk mbak elen, iya nih...untung ya belom sempet manggil bang edi :D
BalasHapusutk cadavercorporate, oh bener nih...bisa jadi ya...padahal aku setel acak munculnya...pas dia liat pas headernya gambar ce ....:D
hmmm...sekilas emang mirip "lady" sih mas...wakakakakak
BalasHapussama dengan yang lain, saya kira nama nya mas edi (*maaf jgn marah itu dulu kok*). sing sabar aja mas ^_^
BalasHapusWalah Gus gus..kirain namamu itu Agustina lo..:D
BalasHapus"another chick's way" itu bukannya untuk maksud "jalan lain yang lebih mudah" ? maybe lho mbak ;)
BalasHapusmgkn karena header picnya looks like a girl don't u think!
BalasHapusHahahha... jangan dilihat dari nicknya donk... yang penting isi dari blog nya...yuu... and lagi
BalasHapusasalkan nicknya aja enggak keterlaluan yuu...
apapun "makanannya" eh salah Nick nya yang penting isinya bo.. Ciamik...(kaya iklan minuman aja aja :P)
Hmm.. pasti mereka "judged the book from its cover". mereka mungkin hanya melihat bannernya,, dan mengira.. ini sang empunya pasti wanita.. heheh.. hanya kira2
BalasHapuspro cahyo : mirip lady elen maksudnya ;) ?
BalasHapuspro cempluk : hehehe...ga marah lah, tulisan ini juga menyiratkan keinginan mentertawakan diri sendiri...:D
pro mr.bink : agustina? itu sih anak pak rt sebelah :D
pro dhika : anda benar skali lagi...hehehe
pro devi : sure, i do think so...
pro asgor: jadi iklan malahan hehehe...
pro ivo : iya tuh....don jad buk from its kafer....(tukul version)
Jadi inget saat kenalan dgn KK Tiva bbrp waktu dulu...
BalasHapusMas Agus dipanggilnya Bang Edi... hihihih....
he-he-he
BalasHapuskang, protes atuh ke yang punya-nya blog...
mungkin di amerika yang ada juga cewek yang berjenggot...
bercanda kang...
ok, so you're not a girl. Sorry I called you a chick.
BalasHapusI didn't actually come to this website when I got the code for blogger posts and I just guessed your gender from the name. Now I see that you are Indonesian not filipino or thai.Sorry sorry!
Anyway the code is cool.thanks