Pengikut

Adsense : Say "Selamat Datang" to Indonesian

Sangat jarang loh penyedia sekelas Adsense yang notabene dimiliki Google mengucapkan ungkapan bahagianya ke dalam Bahasa Indonesia. Sedang belajar Bahasa Indonesia-kah? atau latah dengan slogan Indonesia menjadi tuan rumah Piala Dunia 2206 :P? Pasti ada penjelasan realistis di belakang ini semua kan?

Oh jelas! mulai 6 juli 2007 kmarin, Adsense memperkenalkan salah satu fitur pelengkapnya kepada pengelola situs atau blog berbahasa Indonesia. Bila kita telah mengenal varian Adsense berupa AdSense for search, maka sejak saat ini Adsense menggelar hasil kotak pencarian ke halaman milik kita.

Sebagai pengingat apa itu AdSense for search, maka pengertiannya menurut definisi Adsense adalah "Google AdSense untuk pencarian digunakan untuk menempatkan pencarian Google di situs web Anda dan anda mendapatkan penghasilan setiap kali pengunjung mengklik iklan pada halaman hasil pencarian."

Nah jelas langkah ini jauh lebih legal dari sekedar menyelipkan sebaris "google_page_url" untuk sekedar memunculkan iklan berbahas Indonesia. Dijamin aman :).

Info lengkap bisa diklik di : http://adsense.blogspot.com/...selamat-datang.html

Add to Technorati Favorites
Kabarkan ke teman blog ini

Free Tell-a-Friend by Bravenet.com

6 komentar:

  1. aku kok masih bingung soal adsense ya.......oalah dasar katrok
    he...he...he

    BalasHapus
  2. sdh aku coba, jadi euuuy. lumayan klo bisa buat nambah ongkos saku.

    BalasHapus
  3. apakah ini berarti kita sudah bisa menggunakan adsense dalam blog kita yang berbahasa Indonesia? atau apakah hanya sekedar mesin pencarinya saja yg bisa dipasang di blog berbahasa indonesia?

    BalasHapus
  4. betul hanim, artinya blog berbahasa indonesia sudah bisa mencicipi produk adsense, meski hanya produk adsense for search aja. masih kurang optimal kalo sekedar ini kan?

    BalasHapus
  5. Anonim2:55 PM

    Salam kenal

    apakah code adsense for search dari blog bhs inggris boleh di copy dan paste ke blog bhs indonesia?
    atau langsung daftar adsense for search dengan blog berbahasa indonesia?

    bukunya ada yg kurang jelas, tapi nanti langsung ke blog buku edittag saja deh.
    saya beli di Trimedia Jakarta

    BalasHapus
  6. pro iwan : boleh saja kodenya dipasangkan ke blog lain, adsense sendiri memperbolehkan melakukannya.

    oh ya makasih info tempat pembelian bukunya dan silakan kunjungi blog bukuedittag.

    BalasHapus

Kamu bisa dapetin ilustrasi wajah yang sesuai dengan wajah kamu di moselo.com/Bikingemeys. Jangan lupa ada promo jika pesan dari aplikasinya langsung.

Postingan Populer